Desa Sijenggung
Kecamatan Banjarmangu, Kabupaten Banjarnegara - 33
TATUN FITNA ARIASIH | 15 Februari 2021 | 554 Kali Dibaca
Artikel
TATUN FITNA ARIASIHs
15 Februari 2021
554 Kali Dibaca
Dalam rangka program pengembangan ekonomi pedesaan di Desa Sijenggung, Bapak Parmono, S. Sos selaku Kasi Pemerintahan Kecamatan Banjarmangu di dampingi oleh beberapa Pendamping Desa pada hari ini, 15 Februari 2021 melaksanakan monitoring dan evaluasi klasifikasi Bumdes untuk tahun 2021.

Badan Usaha Milik Desa atau yang sering disebut BUMDes merupakan salah satu kelembagaan ekonomi di desa yang saat ini sedang dalam tahap pengembangan sesuai dengan skala peraturan desa yang ada. Hal ini memberikan kesempatan yang sangat luas bagi Desa Sijenggung pada khususnya untuk lebih mengembangkan potensi Bumdes yang sudah lama terbentuk. Tujuan dibentuknya Bumdes itu sendiri adalah untuk mencari Pendapatan Asli Desa (PAD) sehingga Bumdes akan berkembang untuk meningkatkan pendapatan desa.
Komentar
Kirim Komentar
Komentar Facebook
Statistik Desa
Populasi
948
Populasi
944
Populasi
-
Populasi
-
Populasi
1892
948
Laki-laki
944
Perempuan
-
JUMLAH
-
BELUM MENGISI
1892
TOTAL
Aparatur Desa
Kepala Desa
SUYONO
Sekretaris Desa
TEGUH GIANA
Kasi Kesejahteraan
SUPRIYANTO
Kasi Pelayanan
WAHYUDIANA
Kasi Pemerintahan
TATUN FITNA ARIASIH
Kaur Umum
SAKHERUN
Kaur Perencanaan
SIGIT WAGITO
Kaur Keuangan
DEPI LASPRIATI
Kadus I
AMIN SETIANTO
Kadus II
BISPANTO
Kadus III
PONDEH
Desa Sijenggung
Kecamatan Banjarmangu, Kabupaten Banjarnegara, 33
Hubungi Perangkat Desa untuk mendapatkan PIN
Masuk
Agenda
Belum ada agenda terdata
Arsip Artikel
8.545 Kali
LAPORAN KINERJA PEMERINTAH DESA
6.073 Kali
PENGAJIAN AKBAR BERSAMA USTADZAH MUMPUNI HANDAYAYEKTI
5.596 Kali
Laporan Aset Desa
4.471 Kali
PEMBUATAN AKTA KELAHIRAN BARU BAGI MASAYARAKAT DESA SIJENGGUNG
4.198 Kali
MUSRENBANGDES RKP TA 2022 DAN DURKP TA 2023
3.929 Kali
CARA MEMBUAT KTP-ELEKTRONIK (E-KTP) BARU TAHUN 2021
3.661 Kali
ALUR DAN SYARAT PEMBUATAN KARTU KELUARGA (KK)
76 Kali
Realisasi APBDes Sijenggung Tahun 2025: Serapan Anggaran Capai 98 Persen
2.087 Kali
Pemerintah Tetapkan Prioritas dan Larangan Penggunaan Dana Desa Tahun 2026
54 Kali
Silaturahmi Cup U40 Desa Sijenggung 2026 Resmi Dibuka: Ajang Mempererat Persaudaraan Lewat Sepak Bola
95 Kali
Peringatan 6 Tahun Kepemimpinan Kepala Desa Sijenggung
90 Kali
Desa Sijenggung Jadi Sorotan TVRI Jawa Tengah dalam Program Desa Digital
136 Kali
Desa Sijenggung Raih Penghargaan Kedua sebagai Desa dengan Capaian Jamban Sehat Terbanyak
170 Kali
PEMERINTAH DESA SIJENGGUNG MENGUCAPKAN: SELAMAT HARI PAHLAWAN, TERUS BERGERAK MELANJUTKAN PERJUANGAN

DWI PRIO ARIWIBOWO
17 Februari 2021 16:05:50
Semoga BUMDES menjadi pelopor perokonomian Desa, dan bisa menambah PAD Desa.....